Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

Ribuan Masyarakat Myanmar Menentang Kekuasaan MIliter Di Kota Natmauk

Berita 24 Indonesia - Ribuan masyarakat di Myanmar menentang kekuasaan militer di kota Natmauk, yang dimana merupakan tempat kelahiran pahla...


Sumber Photo : medcom.di


Berita 24 Indonesia - Ribuan masyarakat di Myanmar menentang kekuasaan militer di kota Natmauk, yang dimana merupakan tempat kelahiran pahlawan nasional Myanmar Agung San. Hal ini terjadi pada kamis lalu (18/3) yang menentang tindakan kekerasan oleh pasukan keamanan.
dilansir reuters, salah satu aktivis mengatakan demostrasi juga terjadi di kota-kota lain, dengan pasukan keamanan yang menewaskan tiga orang. pihak berwenang menempatkan pembatasan lebih lanjut terhadap layanan internet, dan menghambat kemampuan pengunjuk rasa untuk berorganisasi. 

Langkah ini membuat Myanmar terisolasi ketika Uni Eropa bersiap untuk menjatuhkan sanksi kepada militer Myanmar atas kudeta bulan lalu 1 Februari 2021, yang menggulingkan pemerintah atas terpilihnya Aung San Suu Kyi yang merupakan putri Aung San.

 "Jumlah total korban yang tewas dalam kerusuhan selama berminggu-minggu naik menjadi 224, lalu sebanyak 2.258 orang di tangkap serta didakwa atau di jatuhi hukuman" ungkap Kelompok Aktivis Asosiasi Bantuan Untuk Tahanan Politik, Jum'at (19/3/2021).

Hak Asasi Manusia PBB di Jenawa, mengancam penggusuran paksa, penahanan sewenang-wenang, dan pembunuhan pengunjuk rasa pro-demokrasi. mereka mengatakan bahwa pemerintah asing harus mempertimbangkan mereka yang bertanggung jawab atas kejahatan terhadap kemanusiaan. 

Pasukan kemanaan fokus untuk memahami perbedaan pendapat di Ibu Kota Komersial Yangon. Tapi, suara demokrasi Burma melaporkan bahwa ribuan orang di pusat kota Natmauk tidak ada laporan kekerasan.

Natmauk protes sebab ia memiliki makna simbolis yaitu kota kelahiran Aung Sang yang memimpin perjuangaan kemerdekaan Birma dari Inggris, tapi dibunuh pada tahun 1947. Putrinya Suu Kyi (75) juga sangat populer, karna kampanyenya selama puluhan tahun untuk demokrasi. 

Peraih Nobel Perdamaian Suu Kyi saat ini ditahan, lokasi tahanan di rahasiakan, sampai tuduhan penyuapan dan kejahatan lainnya  terungkap. hal ini membuat ia dilarang dari poltik dan akan dipenjara jika terbukti bersalah. Pengacara Suu Kyi mengungkapkan tuduhan tersebut dibuat-buatkan. 

Seorang anggota parlemen politik dari partai liga nasional untuk demokrasi menyatakan di postingan media sosial yaitu bahwa Kyi Toe, tokoh penting dari NLD sejak menangkap Suu Kyi serta anggota komite informasi telah ditangkap pada hari kamis (18/3).

Negara Barat memerintahkan untuk segera mengakhiri kekerasan dan pembebasaan Suu Kyi. Negera Asia pun telah menawarkan untuk membantu mencari solusi, tetapi militer Myanmar tidak menunjukkan tanda-tanda rekonsilasi. 

Jendral Min Aung Hlaing Pemimpin Kudeta dan Kepala Pertahanan Asia Tenggaran dalam konferensi pers yang disiarkan televisi pemerintah kamis lalu dikutip reuters mengatakan keterlibatan intenasional pertamanya sejak perebutan kekuasaan, tidak ada pembahasan indikasi krisis di Myanmar. 

Militer telah mempertahankan kudeta tersebut dengan mengatakan tuduhan kecurangan dengan pemilihan yang dilakukan pada tanggal 8 November 2020 yang dimenangkan oleh Suu Kyi. NLD di tolak oleh komisi pemilihan. hal itu, telah dijanjikan pemilihan baru tetapi belum menetapkan tanggalnya. (Sumber: Reuters | Gambar: medcom.id | Penulis: Antania)







Reponsive Ads