Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

jadwal Liga Champions: Reuni Guru-Murid Batal Tersaji Malam Nanti

Berita 24 Indonesia -  Pertandingan pekan kedua fase grup Liga Champions musim 2021/2022 akan kembali digelar pekan ini yang berlangsung m...


Berita 24 Indonesia - Pertandingan pekan kedua fase grup Liga Champions musim 2021/2022 akan kembali digelar pekan ini yang berlangsung mulai Selasa malam hingga Kamis dini hari.

 

Sejumlah laga dari tim-tim besar Eropa akan tersaji dini hari nanti antara Atletico Madrid vs AC Milan dan Paris Saint-Germain (PSG) vs Manchester City serta Juventus vs Chelsea yang akan bertanding hari Kamis.

 

Laga antara PSG vs Man City akan berlangsung di Parc des Princes pada Rabu (29/9) dini hari mulai pukul 02:00 WIB. Pada pekan pertama Liga Champions, PSG ditahan imbang Club Brugge sedangkan Man City menang mudah kala menjamu RB Leipzig.

 

Reuni murid dan guru antara Lionel Messi dan Pep Guardiola kembali tersaji malam nanti. Seperti yang sudah banyak diketahui, kombinasi keduanya di Barcelona pada rentang waktu 2008–2012 mampu menaklukan semua gelar domestik hingga Internasional.

 

Meski PSG terancam tidak akan diperkuat sang megabintang Lionel Messi malam nanti karena dicurigai mengalami cedera lutut dan absen di dua pertandingan terakhir PSG di Liga Prancis. Namun Messi sendiri dikabarkan sudah kembali berlatih dan belum bisa dipastikan untuk turun dalam duel kontra Man City.

 

Jadwal Liga Champions pekan ke-2 musim 2021/2022:

 

Selasa 28 September 2021

 

23:45 WIB

Ajax vs Besiktas

Shakhtar Donetsk vs Inter Milan

 

Rabu 29 September 2021

 

02:00 WIB

PSG vs Manchester City

RB Leipzig vs Club Brugge

Porto vs Liverpool

AC Milan vs Atletico Madrid

Borussia Dortmund vs Sporting CP

Real Madrid vs Sheriff

 

23:45 WIB

Atalanta vs Young Boys

Zenit vs Malmo FF

 

Kamis 30 September

 

02:00 WIB

Bayern Munich vs Dynamo Kyiv

Benfica vs Barcelona

Manchester United vs Villarreal

FC Salzburg vs Lille

Wolfsburg vs Sevilla

Juventus vs Chelsea

 

Sumber: UEFA

 

Tags: Sepakbola, Liga Champions, Liga Europa, Piala Dunia Antarklub

Reponsive Ads