Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

Jaga Momentum Pemulihan Ekonomi, Pemerintah Waspadai Dampak Omicron

Jaga Momentum Pemulihan Ekonomi, Pemerintah Waspadai Dampak Omicron Berita 24 Indonesia -   Menteri Keuangan (Menkeu)  Sri Mulyani  Indrawat...

Jaga Momentum Pemulihan Ekonomi, Pemerintah Waspadai Dampak Omicron


Berita 24 Indonesia -  Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyampaikan bahwa pemerintah saat ini terus mewaspadai varian baru Omicron terhadap dampak pemulihan ekonomi Indonesia. Pemerintah juga fokus pada perkembangan Covid-19 sebagai syarat yang diperlukan agar Indonesia dapat pulih lebih kuat.


“Kami juga melihat sekarang varian baru Omicron yang masih terus menjadi variant of interest yang kami juga masih belum tahu bagaimana ini akan mempengaruhi, apakah itu akan menjadi serius dan merusak seperti varian Delta atau lebih ringan daripada varian Delta,” jelas Sri Mulyani dilansir dari situs Kemenkeu, Jumat (17/12/21). Selengkapnya



Tags : dampak omicron ekonomiomicron masuk indonesiagejala omicronomicron adalah

Reponsive Ads