Page Nav

HIDE

Ads Place

Kemenperin: IKM Alas Kaki Berhasil Tembus Pasar Ekspor

Kemenperin: IKM Alas Kaki Berhasil Tembus Pasar Ekspor Berita 24 Indonesia -  Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mendorong pengembangan ...

Kemenperin: IKM Alas Kaki Berhasil Tembus Pasar Ekspor


Berita 24 Indonesia - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mendorong pengembangan industri kecil dan menengah (IKM) produsen alas kaki agar bisa meningkatkan daya saingnya. Sebagai negara pusat produksi alas kaki terbesar ke-4 dunia, Indonesia memiliki potensi menjadi produsen sepatu lokal yang kompetitif di kancah global.


Hal ini terbukti dengan adanya dua merek sepatu lokal yang telah mampu merambah ke pasar global, di antaranya Sagara Boots dan Pijakbumi. Keduanya merupakan mitra Badan Pengembangan Industri Persepatuan Indonesia (BPIPI) Sidoarjo. Selengkapnya



Ads Place